Rabu, 16 Maret 2016

Efisiensi Generator

                                                                               

 EFISIENSI GENERATOR                                 
      Generator adalah suatu sistem yang menghasilkan tenaga listrik dengan masukan tenaga mekanik . Jadi disini generator berfungsi untuk mengubah tenaga mekanik menjadi tenaga listrik. Daya masukan untuk generator berupa daya mekanik dan daya keluarannya berupa daya listrik, sebaliknya untuk motor, daya masukkannya berupa daya listrik dan daya keluarannya berupa daya mekanik, sehingga harus ada konversi daya mekanik yang berupa daya kuda (hp) dengan daya listrik yang berupa watt. Karena , daya masukkan dalam watt (Pi) = daya keluaran dalam watt (Po) di tambah dengan rugi – rugi daya dalam watt (Pr) maka efisiensi untuk generator dapat di tuliskan :                             


Dimana ; ƞ ; regulasi (%)
Pi ; daya input( W )
Pr ; daya rugi-rugi (W)



Listing program visual basic regulasi generator

Private Sub Command1_Click()
Text3.Text = ((Text1.Text) - (Text2.Text)) / (Text1.Text) * 100

End Sub

Flowchart dari efisiensi generator




3 komentar:

  1. Balasan
    1. Maaf bu. Itu Pi bu yg di flowchartnya Saya salah ketik bu.

      Hapus
  2. Berapa angka efisiensi sehingga suatu generator dapat dibilang efisien?

    BalasHapus